Cara Menambahkan Preset Adobe Lightroom Mobile


     
  
Adobe Lightroom adalah software editing photo dari buatan dari Adobe. Adobe Lightroom mempunyai versi Mobile / Ponsel. sehingga para penggunanya dapat menggunakan aplikasi tersebut dimanapun tanpa harus repot - repot membawa laptop ataupun komputer

Lightroom versi mobile ini mempunyai fitur - fitur sama seperti versi aslinya. Tetapi ada salah satu kelemahan di versi mobile ini. yaitu tidak adanya akses untuk import preset kedalamnya. Nah, berikut ini adalah cara menambahkan preset ke Adobe lightroom versi mobile.


Siapkan Bahan 

1) Ponsel android yang pastinya

2) Apk Editor Pro, kalau belum punya bisa download disini

3) Adobe Lightroom versi mobile, bisa download disini jika belum punya


  Langkah - Langkah


Buka Apk editor yang sudah didownload tadi

Pilih Select an Apk FIle lalu pilih Full Edit (RESURCE REBUIT) - lihat gambar




Pilih bagian files dan pilih folder assets

Dan langsung buka folder resource > phone > preset

Disitu banyak folder, pilillah salah satu, misal saya pilih folder CREATIVE

Didalam folder CREATIVE file bertipe .Intemplate, tekan tanda "+" untuk memasukkan preset dan cari file .Intemplate yang sudah anda punya dan masukkan

Lalu cek dan pastikan file presetmu sudah masuk

Pilih save di bagian pojok kanan atas untuk menyimpan.

Tunggu proses sign (sekitar 3menit)

Jika sudah sukses , reinstall lightroom mobile anda

Buka Lightroom yang baru di reinstall tadi, dan pilih bagian efek

Pilih bagian yang tadi anda sisipkan, misal saya tadi di CREATIVE, maka buka bagian CREATIVE

Nah disitulah tempat preset yang anda baru masukkan, tinggal scrool kebawah aja. Untuk lebih jelas lihat vidio dibawah ini 



CARA IMPORT PRESET LIGHTROOM DARI PC


Pertama, Import Preset dan Foto ke Adobe Lightroom, usahakan edit foto dan beri nama supaya nanti tidak bingung 




Kedua, Pilih preset yang akan di gunakan





Ketiga, Kemudian pilih file - eksport with preset - eksport dng




Keempat, Pilih dimana file tersebut disimpan




Kelima, Selesai, file otomatis tersimpan menjadi dng



Mudah kan, setelah itu pindah file tersebut ke android agan, kemudian buka lightroom mobile di hp agan, import foto atau file tersebut, selesai disini agan bisa copy setinggan di file foto tersebut untuk dipastekan di foto yang lainnya, jika ada pertanyaan silahkan berkomentar dibawah, terimakasih telah berkunjung kesini bila ada salah kata saya minta maaf yang sebesar besarnya wasalamualaikum.



2 Responses to "Cara Menambahkan Preset Adobe Lightroom Mobile"

J said...

Udah ngikutin semua step nya, tapi waktu di buka apps nya, preset yg di masukin nya ga muncul sama sekali

SaudaraMaya said...

udah diikuti sesuai deskripsi?

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel